Rabu, 27 Juni 2012

Dapet Uang Lewat Clicks4cents

Setelah kemarin saya posting tentang adfly, kali ini saya akan memposting sebuah situs PTC yang sangat menarik untuk kita mainkan. Sebelumnya kita liat dulu, apa itu PTC. Pasti anda semua tahu tentang PTC, atau kepanjangannya adalah Paid to click. Ya, PTC merupakan perusahaan yang membayar kita untuk mengklik iklan-iklan yang mereka perlihatkan. Jadi untuk mendapatkan uang dalam PTC ini, yang harus kita kerjakan hanya mengklik iklan yang ada.

Nah, sekarang tuh, di Indonesia juga sudah mulai banyak sekali PTC yang bisa kita searching di Google, tapi seperti yang kita tahu, banyak juga PTC-PTC yang sifatnya scam dan kurang aman untuk kita ikuti.Anda pernah mendengar clicks4cents? jika belum, maka kali ini saya akan menjelaskan sedikit tentang click4cents. 

Kamis, 21 Juni 2012

Cari Duit Lewat Adfly

Apakah anda sering melihat page seperti ini?
Biasanya waktu kita klik link download atau link apapun, kadang-kadang kita tidak langsung ke web yang ingin kita tuju, kita harus klik "SKIP AD" / "LEWATI", baru kita kembali ke Web yang ingin kita tuju.
Misalnya anda ingin membaca komik/manga online, coba klik link ini, nanti kita tidak langsung ke web yang berisi komik/manga buat kita baca, tapi akan masuk page seperti diatas, setelah kita Klik "SKIP AD" / "LEWAT", barulah kita masuk ke web komik dan manga.

Apa sih itu sebenarnya?

Selasa, 19 Juni 2012

Protypers for all



punya laptop/ komputer dirumah? punya koneksi internet? daripada nganggur ga jelas„ mending kita manfaatin tuh waktu kita„ ya itung2 cari receh dolar laaahh„
Apa Sih Protypers itu?
Namanya juga udah ada "type"nya, pasti ada hubungannya sama ketik mengetik. Sekarang banyak program paid to typing yang nawarin penghasilan yang bisa dikatakan lumayan tiap bulan. Secara umum, program paid to typing tuh ngebayar kita per 1000 chapta benar yang berhasil kita ketik. Tahu ga temen2, ada program baru yang menawarkan rating tinggi per 1000 chapta yang berhasil teman-teman ketik dengan benar. Yahhhh, program tersebut namanya “Protypers”.
Program ini nawarin rate 0,65$-1,15$ per 1000 chapta benar, tergantung waktu kita login. 

Payza/Alertpay dan Cara Membuat Accountnya



setelah postingan pertama saya menulis tentang LibertyReserve, kali saya menulis lagi tentang perusahaan yang satu tipe dengan LR. Yaitu Payza(Alertpay).

Payza?Alertpay? Apa itu?
Alertpay yang sekarang berganti nama menjadi Payza adalah perusahan yang menyediakan jasa pembayaran dan pengiriman uang dengan aman dan cepat melalui e-mail, mengggantikan metode lama yang masih menggunakan kertas, seperti cek dan wesel pos.
Payza menjamin kerahasiaan informasi pribadi anda, sehingga siapapun tidak akan dapat mengakses informasi yang terkandung di dalam rekening anda, Payza juga menjamin setiap transaksi online anda karena Payza menggunakan system keamanan dengan teknologi Secure Socket Layer (128 bit SSL) sehingga pada saat transaksi tidak ada yang dapat membaca informasi anda, sehingga uang anda akan selalu aman.
Payza telah didukung semua bank yang ada dan tersebar di 190 negara. Semua bank di Indonesia telah support dan terhubung dengan alertpay.